Kecamatan Jujuhan Sukses gelar Musrembang Kecamatan Tahun 2023

Artikel, Berita92 views

Globalberita.id – Bungo – Bertempat di aula kantor camat kecamatan jujuhan pada hari selasa (07/02/2023) Pemerintah Kecamatan Jujuhan Gelar Musrembang Kecamatan Jujuhan TA.2023.

Seluruh kepala desa(Rio) dan BPD serta perwakilan sekolah menghadiri kegiatan Musyawarah pembangunan Kecamatan (Musrenbang kecamatan)Untuk kecamatan Jujuhan kabupaten Bungo tahun 2024

Hadir dari perwakilan dari legisliatif (DPRD) kabupaten Bungo Jusri Ramli dan ketua tim musrenbang kecamatan Jujuhan yakni Sastra asnawi dari bidang tafras Bapeda Kabupaten Bungo dan OPD lingkup Pemerintahan Bungo,

Agenda musrenbang kecamatan jujuhan yang mengambil tema yakni “memperkuat pembangunan infrastruktur yang berkelanjutan untuk mendukung peningkatan tata kelola pemerintah dan pengembangan UMKM”

Camat jujuhan Muhammad Tafsir mengucapkan terimakasih kepada pra Kepala Desa(Rio) dan BPD se Kecamatan Jujuhan serta seluruh tamu undangan yang hadir

“Semoga usulan yang dipaparkan oleh Rio setiap Dusun bisa terealisasi ditahun 2024 nanti”ungkap Camat Jujuhan

Sastra Asnawi ketua tim Musrenbang kecamatan jujuhan tahun 2023 mengatakan
dalam Musrenbang Kecamatan Jujuhan terkait usulan jembatan beton dan berapa pemaparan usulan dari Kepala Desa(Rio)

“untuk pembangunan tahun 2023 kami terima dan akan dimasukan ke Musrenbang ditingkat Kabupaten”Tutup Sastra Asnawi.

Media Patner :

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

HUT Kabupaten Bungo Ke - 59

HUT Kabupaten Tebo Ke - 25