Dusun Tanjung Belit Ikuti Lomba 10 Pokok Program PKK Tingkat Kabupaten Bungo

Bungo127 views

Globalberita.id – Bungo – Dusun Tanjung Belit Dipercaya Oleh Kecamatan Jujuhan Untuk Masuk Kedalam Lomba 10 Program Pokok PKK Tingkat Kabupaten Bungo.Jum’at (28/07/2023).

Sekitar jam 9.00 wib tim penilai lomba dari kabupaten bungo tiba di kantor Rio Tanjung Belit disambut langsung oleh Rio Dusun Tanjung Belit, H.Mahyudin dan Perangkat Dusun serta ketua TP-PKK Dusun Tanjung Belit,ny. Hj. Murni Mahyudin dan anggota tim Penggerak Kecamatan dan PKK Dusun Tanjung Belit.

Setibanya Tim penilai dari kabupaten langsung melakukan penilaian ke titik yang diperlombakan yakni,
1. Lomba tertib administrasi,
2. Lomba Dasa wisma,
3. Lomba Perpustakaan,
4. Lomba UP2K,

Mahyudin Rio Tanjung Belit mengatakan”kami ucapkan selamat datang untuk tim Penilai lomba 10 program PKK Tingkat Kabupaten Bungo di Dusun Tanjung Belit”Sambutnya

“ini Merupakan kebanggaan bagi masyarakat kami dimana Dusun Tanjung Belit masuk dalam ajang lomba PKK Tingkat Kabupaten,ucapan terimakasih pada masyarakat yang berperan partisipasi ikut mensukseskan mengikuti perlombaan ini,semoga Dusun Tanjung Belit bisa menang nantinya dan Bisa Masuk Tingkat provinsi maupun Nasional”ungkap Rio Tanjung Belit.

BACA JUGA :  Peringati Hari Jadi Dusun Air Gemuruh Ke – 98 Berlansung Sukses

Sementara Itu Camat Jujuhan Iwan Kurniawan Yang didampingi Sang Isteri Yang Merupakan Ketua TP-PPK Kecamatan Jujuhan Aya Kurniawan,Kegiatan Kita Hari ini Yaitu Ada Perlombaan Dari 10 Pokok Program PKK yang Mana Kecamatan Jujuhan Ada Tiga Dusun Yang mengikuti Lomba Tersebut diantaranya yakni Dusun Tanjung Belit,Dusun Rantau Ikil Serta Dusun Sirih Sekapur Perkembangan.

“Semoga Kecamatan Jujuhan Mendapatkan Hasil Yang Memuaskan Dan Bisa Mewakili Kabupaten Bungo Untuk Ke Tingkat Provinsi maupun Tingkat Nasional”Katanya

“Untuk Dusun Tanjung Belit Mengikuti Perlombaan Lomba tertib administrasi,Lomba Dasawisma,Lomba Perpustakaan,Lomba UP2K, Rantau Ikil Mengikuti Lomba Aku Hatinya PKK,dan Untuk Sirih Sekapur Perkembangan Mengikuti Lomba PAAREDI Dan Dan Dari Kecamatan Lomba Ivates,”Tambahnya

“Kami Atas Nama Kecamatan Jujuhan Mengucapkan Terimakasih Kepada Pihak Dusun Yang sudah mengikuti Dan Mempersiapkan dalam Lomba 10 Program PKK Ini semoga Kecamatan Jujuhan Bisa Menag”Tutup Iwan Kurniawan.S.S.Tp

Media Patner :

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

 

Rejang Lebong